Yakin kebutuhan gizi balita dan anak usia sekolah ibu sudah sesuai dengan porsinya?
Ngga sedikit ibu yang mulai cuek dengan dengan pola makan anak selepas MP-ASI. Padahal anak tetap butuh asupan gizi yang seimbang untuk mendukung tumbuh kembang yang optimal.
Kebutuhan gizi anak pada usia golden age yakni usia 1-5 tahun perlu ibu ketahui, demikian pun dengan kebutuhan gizi anak usia sekolah (hingga 12 tahun).
Jangan abai di 5 tahun pertama usia anak Bu! Karena 80% otak anak berkembang pada periode ini. Saat anak memasuki usia sekolah, ia membutuhkan zat gizi untuk mendukung aktivitasnya saat belajar dan berkegiatan lainnya. Untuk itu penting agar ibu tidak mengabaikannya.
Porsi makan ini menentukan banyaknya zat gizi makro dan mikro yang masuk ke tubuh dari berbagai jenis makanan. Namun kendalanya, kadang kita kesulitan untuk menakar bahan makanan yang bentuk dan beratnya beragam.
Nah, bagaimana ya cara yang mudah agar kita bisa menakar porsi makan balita dan anak supaya sesuai dengan kebutuhannya?
Yuk, kita belajar di Kulwap Food for Kids Indonesia Bersama Marina Nor Prathivi, STP., MM, seorang konsultan pangan dan gizi serta founder @eatright.id
Rabu, 3 Maret 2021
Jam 19.00 – 21.00 WIB
HTM: Rp 50.000/orang
Daftar: bit.ly/kulwapffki08
#kulwap #kulwapffki #kulwapfoodforkidsindonesia #kulwapparenting #parenting #kuliahwhatsapp #kulwapgizi #kulwapkesehatan #seminaronline #seminaronlinepangan #foodforkidsindonesia
What will you get:
- Mengetahui kebutuhan gizi harian anak usia 2-12 tahun
- Membuat menu makan anak dengan porsi tepat gizi seimbang
- Praktek langsung menentukan jumlah porsi melalui contoh kasus, sampai bisa!
- Live diskusi selama 2 jam